Silabus Kursus

Pokok Bahasan 

Kursus ini akan merupakan kursus tingkat dasar untuk memahami tentang konsep, pengertian dan cakupan kebebasan berpendapat dan berekspresi. Ada lima topik yang akan dibahas dalam kelas ini yaitu:

  1. Pendahuluan: Tentang Kursus ini
  2. Pengertian dan cakupan kebebasan berpendapat dan berekspresi dalam hukum HAM internasional dan hukum nasional.
  3. Memahami batasan-batasan kebebasan berekspresi yang diperbolehkan (permissible restrictions/limitations)
  4. Pengujian kebebasan berekspresi – Three Part Test
  5. Rangkuman dan Refleksi Akhir

Metode

Metode-metode yang akan digunakan dalam kursus ini bervariasi. Namun pada dasarnya semua mengacu pada kerja-kerja mandiri dari peserta.

  • Membaca handout dan materi yang disediakan
  • Analisis konsep
  • Nonton Video
  • Analisis/studi kasus
  • Refleksi

 Durasi Kursus

120 menit

Scroll to Top